30 September 2012

Cara Pasang Foto Cover di Twitter

Cara Pasang Foto Cover di Twitter Rupanya Twitter tidak mau kalah dengan jejaring sosial lainnya. Bagi pengguna jejaring sosial facebook mendengar nama foto cover atau timeline tentu sudah tidak asing lagi, karena memang sudah lama diperkenalkannya dan sekarang hampir semua pengguna fb sudah menggunakan tampilan fb yang baru ini baik suka atau tidak suka. Ya kalau yang tidak suka paling cuma dibiarin gak dipasangin foto. Kali ini saya akan membahas tentang cara memasang foto header di twitter atau cover time line di twitter.
1. Langkah pertama tentu saja harus sudah punya akun twitter terus log in.
2. Masuk ke Setting ( pengaturan ) terus pilih design. atau klik disini 

PILIH SETTING TERUS MASUK DESIGN

3. Pilih Change Header ( di Custome Your Own ). Silahkan pilih foto yang cocok, ukuran maksimal 5 MB. 

CHANGE HEADER



4. Taarrra jadi deh twitter dengan penampilan baru. 


Untuk melihat header foto plih menu Me atau View my Profile ( menu baru ada diatas ) 


Yang ini adalah akun twitter sebelum dipasang foto cover :





Kelebihan dari pemasangan foto cover ini adalah apabila kita bosen dengan tampilan yang baru ini, foto tinggal kita remove dan twitter kembali ke settingan awal. Ini berlaku pada saat postingan ini ditulis lho, mungkin karena masih baru.

Artikel Terkait :

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan koment disini

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger